Dalam sambutannya Kepala SMK Negeri 5, Bapak Rohmani Yusuf, menyampaikan harapannya, bahwa dalam Workshop kali ini dapat diwujudkan penyeragaman dalam beberapa hal yang berkaitan dengan implementasi kurikulum 2013, di antaranya adalah:
- dapat ditetapkannya skbm yang seragam
- Merubah mind set pendidik di SMK Negeri 5 Kota Tangerang Selatan agatr mengikuti perubahan dalam melaksanakan proses belajar mengajar.
Agenda:
- Pembukaan/Doa, dan menyanyikan Lagu Indonesia Raya.
- Smabutan dan pengarahan dari Kepala SMK Negeri 5 Kota Tangerang Selatan.
- Penyusunan Perangkat Pembelajaran/MGMP
- Dokumentasi
- Penutupan dan Doa.
Materi pertama disampaikan oleh Bapak kepala sekolah, mewakili bapak Yayat sebagai pengawas bidang SMK KCD Kota Tangerang Selatan adalah mengenai tugas guru, hak dan kewajiban yang dimiliki guru, dan juga jenjang karir guru baik PNS atau Non PNS.
Sedianya acara yang bertajuk, Workshop Penyusunan Perangkat Pembelajaran(RPP) dan Silabus implementasi Kurikulum 2013 ini berlangsung satu hari dengan menghasilkan Prota(Program Tahunan), Promes(Program Semester), Silabus, SKBM, dan RPP minimal 3 KD